method accesor -> method yang berfungsi untuk mengambil nilai dari suatu variable.
method mutator -> method yang berfungsi mengisi/mengeset nilai pada suatu variable dan juga dapat merubah nilai.
contoh program yang menggunakan method di atas :
sorce code :
class kucing {
private int umur;
private double berat;
private String nama;
//method accesor
public int getUmur(){
return umur;
}
public double getBerat(){
return berat;
}
public String getNama(){
return nama;
}
//method mutator
public void setUmur(int u){
umur = u;
}
public void setBerat(double b){
berat = b;
}
public void setNama(String n){
nama = n;
}
public void lari(){
System.out.println("Kucingku "+this.getNama()+" sekarang sedang berlari mengejar tikus");
}
public static void main(String []args){
kucing cat = new kucing();
cat.setNama("Tom");
cat.setBerat(2);
cat.setUmur(3);
System.out.println("Kucingku bernama "+cat.getNama()+" , dia mempunyai berat "+cat.getBerat()+"kg, dan dia sekarang telah berumur "+cat.getUmur()+" tahun");
cat.lari();
}
}running program
0 komentar:
Posting Komentar